Postingan

Cara Mudah Membuat Guci dari Tanah Liat

Gambar
  Cara Mudah Membuat Guci dari Bahan Tanah Liat Guci biasanya ditujukan untuk menghias interior rumah, misalnya bisa diletakkan di sudut ruang tamu dengan diberi hiasan bunga plastik. Benda ini merupakan hasil seni kerajinan tangan yang dibuat dengan bahan baku tanah liat. Jika Kamu ingin mengetahui cara membuat guci dari tanah liat, maka bisa menyimak cara di bawah ini. Cara sederhana Cara sederhana membuat guci dari tanah liat bisa dijelaskan sebagai berikut. 1. Ambil tanah liat secukupnya dan letakkan di atas meja putar. 2. Basahi tanah liat dengan air secukupnya untuk memudahkan pembentukan.  3. Putar tanah liat dengan meja putar, lalu bentuk menjadi guci. 4. Buat guci sesuai dengan bentuk yang diinginkan, jika perlu bisa diberi pola khusus menggunakan pisau ukir atau kawat, namun pastikan dengan hati-hati. 5. Setelah dibentuk jadi, biarkan guci mengering. 6. Lalu bakar guci hingga benar-benar mengeras. 7. Guci dari tanah liat telah siap digunakan. Cara membua